Pengumuman Pendaftaran Calon Anggota KPPS
Triatmo Susanto 08 Mei 2018 15:54:02 WIB
Panitia Pemungutan Suara Desa Jombok Kecamatan Pule Kabupaten Trenggalek membuka pendaftaran calon anggota KPPS dalam pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur tahun 2018 . Semua persyaratan dapat dilihat di pengumuman yang sudah di sampaikan di papan pengumuman desa, sekretariat PPS Desa Jombok dan tempat-tempat strategis di wilayah Desa Jombok mulai tanggal 7 mei 2018.
JADWAL DAN TAHAPAN SELEKSI KPPS
- Pengumuman dan pengambilan formulir pendaftaran calon anggota KPPS
Tanggal : 7 – 12 mei 2018
Jam : 08.00 – 16.00 WIB
Tempat : PPS Desa Jombok
- Pendaftaran dan penyerahan persyaratan administrasi
Tanggal : 13 – 19 mei 2018
Jam : 08.00 – 16.00 WIB
Tempat : PPS Desa Jombok
- Tanggapan Masyarakat
Tanggal : 20 – 28 mei 2018
Tempat : PPS Desa Jombok
- Seleksi Administrasi
Tanggal : 20 – 26 mei 2018
Tempat : PPS Desa Jombok
- Seleksi Wawancara
Tanggal : 13 – 26 mei 2018
Tempat : PPS Desa Jombok
- Pleno, Penetapan dan Pengumuman Hasil Seleksi
Tanggal : 29 mei 2018
Jam : menyesuaikan
Tempat : PPS Desa Jombok
- Pelantikan Ketua KPPS di PPS
Tanggal : 30 – 31 mei 2018
Jam : menyesuaikan
Tempat : PPS Desa Jombok
- Penyampaian Hasil Seleksi ke KPU
Tanggal : 30 mei – 03 juni 2018
Jam : 08.00 – 15.00 WIB
Tempat : KPU Kabupaten Trenggalek, Jl. Raya Trenggalek-Ponorogo Km 3
Komentar atas Pengumuman Pendaftaran Calon Anggota KPPS
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah pengunjung |