HUT RI ke 72 Dusun Gading

Triatmo Susanto 07 September 2017 16:57:22 WIB

Minggu pagi (20/8) , warga dusun gading beserta tim KKN Mahasiswa IAIN Tulungagung memperingati hari kemerdekaan dengan cara yang unik sendiri. Bukan hanya mahasiswa atau warga (orang dewasa) saja yang dapat mengikuti kegiatan ini tetapi anak-anak usia 5 tahun keatas juga dapat mengikuti acara tersebut dengan semangat perayaan hari kemerdekaan. Acara ini dilaksanakan tepatnya di Rumah Bapak Yun Dusun Gading.

Banyak kegiatan yang dilombakan, mulai dari lomba mengupas dan memakan telur puyuh, memainkan holahop, bola terong, balap karung, memasukan paku ke dalam botol, nyunggi tampah, memakan kerupuk, panjat thebok, dll. Kegiatan  ini dilakukan bukan hanya merayakan hari kemerdekaan Indonesia tetapi juga memupuk semangat yang ada di dalam jiwa anak-anak usia TK sampai dewasa. Selain itu sebagai warga Negara yang mecintai tanah air, kita wajib melestarikan dan menjaga kemerdekaan Republik Indonesia dengan semangat 45 seperti apa yang dicontohkan oleh para leluhur kita.

Komentar atas HUT RI ke 72 Dusun Gading

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

video

Lokasi Jombok

tampilkan dalam peta lebih besar